Kelebihan dari VPS KVM Indonesia

Kelebihan dari VPS KVM Indonesia

Virtual Private Server  Kernel Based Virtual Machine atau disingkat dengan VPS KVM  oleh orang teknologi informasi disebut dengan virtualisasi KVM.

Virtualisasi sendiri merupakan suatu tindakan menciptakan versi virtual dari suatu hal, contohnya platform hardware komputer virtual. Di Indonesia ada VPS KVM Indonesia dengan kelebihannya.

Beberapa Kelebihan dari VPS KVM Indonesia

Proses virtualisasi sudah ada sejak tahun 1960. Dahulu digunakan sebagai metode membagi sumber daya sistem yang tersedia di komputer mainframe dengan berbagai aplikasi. Kemudian berkembang virtualisasi KVM atau VPS KVM sehingga user leluasa menggunakan sistem operasi apapun, contohnya windows, linux dan lain sebagainya.

KVM dikenal juga dengan semi dedicated server. Performa yang ditampilkan juga sangat baik serta tidak mengganggu VPS lainnya. Jika ingin merubah ukuran HDD dan RAM harus direstrat dahulu. Untuk harga, biasanya lebih mahal dari yang lain karena VPS KVM tidak mampu melakukan overselling. Tapi layanan VPS KVM Indonesia selalu baik.

Ada 2 prinsip utama yang diadopsi VPS KVM. Prinsip pertama KVM memanfaatkan fitur yang disediakan perangkat keras yang sudah ada, sehingga bisa merancang solusi hypervisor secara optimal. Prinsip kedua, adanya banyak komponen yang diperlukan oleh hypervisor agar KVM memvisualisasi dengan baik. Berikut kelebihan dari VPS KVM.

  1. Mempunyai CPU dan RAM sendiri

Virtualisasi KVM memungkinkan pelanggan mempunyai CPU dan RAM sendiri. Dengan mempunyai CPU dan RAM sendiri maka kinerja setiap VPS tidak terganggu oleh aktivitas VPS lain. Hal ini akan menguntungkan semua user. Kerja yang dilakukan akan semakin lancar dan lebih cepat selesai karena setiap VPS sudah bekerja secara masing-masing.

  1. Lebih Efisien

VPS KVM Indonesia memiliki kelebihan karena bentuk visualisasinya paling efisien dari tipe lainnya. Hal ini disebabkan karena aktivitas dari satu VPS tidak mempengaruhi virtual server lain. Jadi 1 hypervisor hanya memuat 1 VPS yang aktif. Kinerja efisien ini berpengaruh pada waktu user, semakin efisien pengerjaan,  waktu tambah berkualitas.

  1. Bisa Digunakan pada Semua Jenis Sistem Operasi

Jika konsumen menggunakan layanan VPS KVM maka bisa diterapkan dalam berbagai sistem operasi. Sistem operasi yang dimaksud seperti windows, linux dan sistem operasi lain. Padahal tidak semua layanan bisa dipakai untuk semua sistem operasi. Terkadang hanya bisa untuk satu sistem operasi saja missal linux. VPS KVM sarat kelebihan.

  1. Cocok bagi Website yang Membutuhkan Resource Tinggi

VPS KVM Indonesia cocok bagi web yang butuh resource tinggi. Virtualisasi KVM tepat digunakan untuk bisnis online ataupun bisnis berskala besar lainnya. Sudah banyak orang memanfaatkan KVM ini dalam menjalankan bisnis mereka. Hal ini membuat pelaku bisnis mampu mengerjakan banyak bisnis online sehingga dikenal oleh banyak kalangan.

  1. Cocok Diterapkan untuk Website dengan Banyaknya Kunjungan Per hari

Bagi konsumen dengan lalu lintas website penuh setiap harinya cocok menggunakan virtualisasi KVM. Supaya lebih maksimal lagi dalam mengundang pengunjung maka bisa mengandalkan virtual server. Contohnya para pelaku bisnis pasti membutuhkan konsumen untuk bisnisnya, jadi peluang laba besar terbuka lebar.

Itu tadi 5 kelebihan dari VPS KVM Indonesia yang harus diketahui calon konsumen. Informasi semacam ini bisa menjadi modal saat ingin menggunakan VPS KVM. Referensi yang banyak wajib digali dari mana saja supaya tidak mengalami kerugian dalam pengelolaan web pribadi maupun web bisnis sekali kecil hingga besar.

Layanan Pilar Cloud Solution :

  • Sewa VPS Murah
  • Sewa Hosting VPS
  • Sewa VPS Singapore
  • Jasa Sewa Server
  • Jasa Setting Server VPS
  • Jasa Config VPS
  • Layanan VPN Murah
  • Jasa Maintenance VPS

 

Rate this post
×Salam, ada yang bisa kami bantu?